Pilihan
Erisman: "Saya Belum Terima Laporan!"
Kadisdik Riau Cepat Tanggap Bantu Zea Melanjutkan Sekolah!
Bosda Akhir 2024 Masih Tunda Bayar, Banyak Kepsek Dikejar Vendor!
Marto Saputra Siap Ditempatkan Dimana Saja!
Pekanbaru Mudahkan Warga Urus PBG, Wako Resmikan Sip Aman
Hanya ini yang Ditemukan, Pencari Kayu di Inhil ini Masih Hilang
TEMBILAHAN, Medialokal.co - Pencarian terus dilakukan tim untuk menemukan seorang warga Pulau Kijang yang dinyatakan hilang bernama Ahmad (60 tahun). Memasuki hari kedua pencarian, Tim SAR gabungan kembali melakukan penyisiran di sekitar area kejadian, pencarian dibagi menjadi dua tim, didarat dan di air, Jumat (31/1/20).
Ahmad dilaporkan hilang oleh keluarganya kerena hampir satu bulan tidak pulang kerumah, Ahmad bekerja mencari kayu disekitar Kecamatan Benteng. hanya kemarin (Kamis, 30/1/2020) tim di darat menemukan kampak, golok serta perkakas yang biasa digunakan.
Tim gabungan terdiri dari Basarnas Pos SAR Tembilahan, BPBD Tembilahan, Polsek, TNI, Satpol PP, pihak keluarga Serta Masyarakat setempat. Masih melakukan pencarian.
Keberadaanya Ahmad menjadi pernyataan bagi tim apakah berada dilaut atau di darat. Peneuman perahu tenggelam dan alat pekakas berupa kampak, golok menjadi misteri dimana keberadaan Ahmad.
Perahu yang tenggelam tidak ada saksi melihat secara langsung perahu itu tenggelam atau terbalik secara langsung. Jika ada yang melihat saat membawa kayu perahunya terbalik tentulah tim hanya akan fokus pencarian di laut saja.
"Namun saat ini tim pencarian terbagi menjadi dua, di darat dab di laut, "jelasnya.
“Masih terus dilakukan pencairan,” kata Kepala Basarnas Pekanbaru, Ishak dikutip dari riaudetil.com.
Dikatakan, demikian Tim SAR gabungan hari ini terus berupaya mencari Ahmad di Perairan Desa Patah Parang dan sebagian masyarakat mencari di darat, tambah ishak.(*)


Berita Lainnya
Jelang Idul Fitri, Polres Inhil Matangkan Operasi Keselamatan Lancang Kuning 2026
Polda Riau Gelar Donor Darah dalam rangka Jumat Berkah
Babinsa Koramil 09/Kemuning Dampingi Program Sukseskan Makan Bergizi Gratis di Desa Keritang Hulu
Babinsa Intens Pendampingan Kegiatan Makan Bergizi Gratis di Pulau Kijang
Babinsa Koramil 07/Reteh: Kami Akan Rutin Lakukan Pengawasan SDM
Patroli Tapal Batas: Upaya Nyata Koramil 07/Reteh Cegah Karhutla
Jelang Idul Fitri, Polres Inhil Matangkan Operasi Keselamatan Lancang Kuning 2026
Polda Riau Gelar Donor Darah dalam rangka Jumat Berkah
Babinsa Koramil 09/Kemuning Dampingi Program Sukseskan Makan Bergizi Gratis di Desa Keritang Hulu
Babinsa Intens Pendampingan Kegiatan Makan Bergizi Gratis di Pulau Kijang
Babinsa Koramil 07/Reteh: Kami Akan Rutin Lakukan Pengawasan SDM
Patroli Tapal Batas: Upaya Nyata Koramil 07/Reteh Cegah Karhutla