Pilihan
Dandim 0314/Inhil Berikan Tali Asih Untuk Korban yang Tenggelam di Desa Perigi Raja
KUINDRA, Medialokal.co - Sebagai bentuk wujud kepedulian terhadap korban yang tenggelam di Desa Perigi Raja,Komandan Kodim 0314/Inhil, Letkol Imir Fhaisal memberikan tali asih untuk keluarga korban, Kamis (27/08/2020).
Tidak hanya memberikan tali asih, Dandim 0314/Inhil melalui Danramil 04/Kuindra, Letda Inf Agusturahim juga memberikan semangat dan nasehat agar tetap sabar menerima ujian ini serta mendoakan semoga almarhumah Husnul Khotimah.
Diketahui korban bernama Ridwan (50) dan Zainudin (50) hilang diperairan Desa Perigi Raja saat mencari Ikan.
“Kami dari TNI mengucapkan turut berduka cita atas musibah yang menimpa keluarga dan saya turut mendo’akan semoga almarhumah Husnul Khotimah, “ucap Dandim 0314/Inhil melalui Danramil 04/Kuindra.
“Bantuan yang kami berikan ini jangan dinilai harganya namun pandanglah sebagai wujud kepedulian TNI kepada Rakyat," sambungnya kembali. (*)


Berita Lainnya
Terus Bersinergi, Pemerintah Desa Belantaraya dan Polsek Gaung Kerja Sama Dukung Program Swasembada Pangan Nasional
Warga Inhil Tolak Pengajuan HGU PT Oscar Investama, Legislator Pinta Pemprov Riau Tinjau Ulang
Dukung Program Kapolda Riau Polsek Enok Gelar Aksi Tanam Pohon di Desa Simpang Tiga Enok
Green Policing: Kapolsek Gaung Anak Serka Tanam Pohon untuk Lingkungan yang Sehat
Wabup Inhil Yuliantini Ikuti Rapat Bersama Kemenkes RI
Praka Adzan Niko: Komsos untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat
Terus Bersinergi, Pemerintah Desa Belantaraya dan Polsek Gaung Kerja Sama Dukung Program Swasembada Pangan Nasional
Warga Inhil Tolak Pengajuan HGU PT Oscar Investama, Legislator Pinta Pemprov Riau Tinjau Ulang
Dukung Program Kapolda Riau Polsek Enok Gelar Aksi Tanam Pohon di Desa Simpang Tiga Enok
Green Policing: Kapolsek Gaung Anak Serka Tanam Pohon untuk Lingkungan yang Sehat
Wabup Inhil Yuliantini Ikuti Rapat Bersama Kemenkes RI
Praka Adzan Niko: Komsos untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat