Pemberian Vaksin Sinovac Tahap 2, Babinsa 03/Tempuling Dampingi Dan Monitor Kegiatan
KEMPAS, Medialokal.co - Babinsa Koramil 03/Tempuling Serma W. Ardian melakukan pendampingan Vaksin Covid-19 jenis Sinovac tahap 2 bagi Staf Kelurahan, Dishub, Jamaah haji dan Dinas Pertanian di Puskesmas Kempas Kabupaten Inhil, Kamis (22/04/2021).
Babinsa Koramil 03/Tempuling Serma W. Ardian saat melaksanakan pendampingan Vaksinasi jenis Sinovac menjelaskan, kepada para calon penerima vaksin, sebelum divaksin mereka akan menjalani test screening terlebih dahulu, serta apabila dinyatakan sehat baru lanjut ke pemberian Vaksin.
“Kami sebagai Babinsa di perintahkan dari komando atas guna mendampingi dan memonitor kegiatan pemberian Vaksin kepada para calon penerima vaksin agar berjalan lancar,"ujarnya.
Disisi lain Kapten Arm Syahrul Effendi P menyampaikan ” Dengan adanya vaksin sinovak ini kita berharap pandemi ini segera berakhir, agar masyarakat dapat menjalankan aktivitas normal kembali sehingga ekonomi masyarakat normal seperti semula”, pungkasnya. (*)


Berita Lainnya
Tetap Konsisten Jalankan Program JALUR, Sat Polairud bersama Baznas Bantu Warga Pesisir Perairan
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Kegiatan MBG Berjalan Lancar
Babinsa Koramil 07/Reteh Laksanakan Kegiatan SDM Guna Bantu Masyarakat Sekitar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Tingkatkan Kesadaran Akan Pentingnya Keamanan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 04/Kdr: Komsos Sebagai Wadah Silaturahmi dan Perkuat Keakraban Antar Sesama
Babinsa Sertu Surachman: Pentingnya Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan
Tetap Konsisten Jalankan Program JALUR, Sat Polairud bersama Baznas Bantu Warga Pesisir Perairan
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Kegiatan MBG Berjalan Lancar
Babinsa Koramil 07/Reteh Laksanakan Kegiatan SDM Guna Bantu Masyarakat Sekitar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Tingkatkan Kesadaran Akan Pentingnya Keamanan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 04/Kdr: Komsos Sebagai Wadah Silaturahmi dan Perkuat Keakraban Antar Sesama
Babinsa Sertu Surachman: Pentingnya Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan