Terus Cegah Corona, Koramil 04/Kuindra Pinta Masyarakat Ikuti Aturan Protkes
KUINDRA, Medialokal.co - Guna mencegah penyebaran Covid-19, Koramil Menjalin melaksanakan penegakan disiplin Protokol Kesehatan (Prokes) di Kelurahan Sapat, Kecamatan Kuindra, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Selasa (27/04/2021).
Kegiatan ini merupakan kepedulian TNI kepada masyarakat. Pasalnya, masyarakat punya peran penting dalam memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Kabupaten Inhil.
Danramil 04/Kuindra, Letda Inf Agusturrahim menuturkan, penanganan penyebaran Virus Corona tidak hanya menjadi tanggung jawab petugas kesehatan semata namun harus melibatkan seluruh elemen masyarakat.
“Kegiatan ini, adalah salah satu program kami untuk mendukung pemerintah mencegah penyebaran wabah Covid-19 yang merebak di masyarakat, jadi kami ingin masyarakat mematuhi dan mendukung penuh peraturan yang telah ditetapkan pemerintah,” ujarnya. (*)


Berita Lainnya
Tetap Konsisten Jalankan Program JALUR, Sat Polairud bersama Baznas Bantu Warga Pesisir Perairan
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Kegiatan MBG Berjalan Lancar
Babinsa Koramil 07/Reteh Laksanakan Kegiatan SDM Guna Bantu Masyarakat Sekitar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Tingkatkan Kesadaran Akan Pentingnya Keamanan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 04/Kdr: Komsos Sebagai Wadah Silaturahmi dan Perkuat Keakraban Antar Sesama
Babinsa Sertu Surachman: Pentingnya Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan
Tetap Konsisten Jalankan Program JALUR, Sat Polairud bersama Baznas Bantu Warga Pesisir Perairan
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Kegiatan MBG Berjalan Lancar
Babinsa Koramil 07/Reteh Laksanakan Kegiatan SDM Guna Bantu Masyarakat Sekitar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Tingkatkan Kesadaran Akan Pentingnya Keamanan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 04/Kdr: Komsos Sebagai Wadah Silaturahmi dan Perkuat Keakraban Antar Sesama
Babinsa Sertu Surachman: Pentingnya Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan