Pelaksanaan Vaksinasi Sapi Oleh Babinsa Koramil 09/Kemuning Untuk Menghindari PMK


Loading...

INHIL, MEDIALOKAL.CO – Dengan dilaksanakannya Sosialisasi Suntik Vaksin, Babinsa Koramil 09/Kemuning Kodim 0314/Kmg pelaksanaan Vaksinasi sapi untuk menghindari Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Dusun Air Bilu Desa Keritang Hulu Kecamatan Kemuning Kabupaten Inhil, Senen (08/07/2022).

Babinsa melakukan vaksinasi kepada sapi pada peternak di Dusun Air Bilu dan Dusun Sigambang Desa Keritang Hulu, yang nama vaksin digunakan aftovor.

Pada kegiatan ini langsung dihadiri oleh Danramil 09/Kemuning, Bhabinkamtibmas Keritang Hulu, Dokter Hewan, Kaubag TU UPTD Puskeswan Kota Baru, Petugas IB, dan para warga peternak sapi di Dusun Air Bilu Desa Keritang Hulu.

Kegiatan ini berlangsung selama kegiatan berlangsung dengan situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif.(*)

Loading...






Loading...

[Ikuti Medialokal.co Melalui Sosial Media]