Babinsa Koramil 03/Tpl Hadiri Kegiatan Pelepasan Siswa IX MTs Nurul Hidayah

TEMPULING, MEDIALOKAL.CO – Personil Koramil 03/Tpl, Babinsa Serma Syamsul Azman menghadiri kegiatan pelepasan Siswa/i Kelas IX MTs Nurul Hidayah.
Kegiatan ini berlangsung di Halaman Sekolah MTs Nurul Hidayah Kelurahan Pangkalan Tujuh Kecamatan Tempuling, Kabupaten Inhil, Provinsi Riau, Kamis, (25/05/23).
Danramil 03/Tpl Kapten Inf Riswanto melalui Babinsa Serma Syamsul mengatakan, kehadiran pihaknya disini untuk menghadiri sekaligus memonitoring kegiatan perpisahan Siswa Kelas IX MTs Nurul Hidayah.
Ia juga tidak lupa juga memberikan semangat kepada siswa-siswi yang telah lulus, agar pendidikan jangan sampai disini saja.

“Karena pendidikan sangatlah penting bagi generasi sekarang dan generasi yang akan datang, di samping itu ada peluang dari pemerintah untuk melanjutkan pendidikan ke luar daerah,” harapnya.(*)
Berita Lainnya
Prihatin Dengan Marlius Yang Demo, Ali Manto: Rekan Sejawat Yang Dulunya Sama Sama Caleg
Bentuk Rapat Dalam Persiapan Pemilu Bersama Ketua DPD PSI Harmasnan
Bupati Kasmarni Hadiri Pelantikan DPS HMKI, Ajak Bersama Membangun Negeri.
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Bersama Bhabinkamtibmas Jalin Silaturahmi
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Antisipasi Karhutla di Wilayah
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Jaga Nilai Leluhur Pancasila
Prihatin Dengan Marlius Yang Demo, Ali Manto: Rekan Sejawat Yang Dulunya Sama Sama Caleg
Bentuk Rapat Dalam Persiapan Pemilu Bersama Ketua DPD PSI Harmasnan
Bupati Kasmarni Hadiri Pelantikan DPS HMKI, Ajak Bersama Membangun Negeri.
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Bersama Bhabinkamtibmas Jalin Silaturahmi
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Antisipasi Karhutla di Wilayah
Babinsa Koramil 10/Pelangiran Jaga Nilai Leluhur Pancasila