GNPDAS Kepri Tanam Pohon di Daerah Aliran Sungai
TANJUNGPINANG,medialokal - Gerakan Nasional Pemulihan Daerah Aliran Sungai (GNPDAS) Badan lingkungan hidup dan kehutanan Provinsi Kepri mengadakan kegiatan penanaman pohon di daerah aliran sungai di pulau Dompak, kamis (28/11/2019).
Kegiatan dalam rangka peringati hari GNPDAS itu dibuka oleh Asisten I Pemprov Kepri Raja Ariza dan dihadari oleh Pejabat Pemprov dan Kabupaten se-Kepri, Unsur Forkopimda dan undangan lainnya.
Sebagaimana diketahui, GNPDAS merupakan sebuah gerakan yang diisolasi oleh pemerintah dan masyarakat untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam memulihkan hutan dan lahan demi penyelamatan sumber daya air.
"Gerakan Nasional Pemulihan Daerah Aliran Sungai setiap tahun diadakan dan pada tahun 2019 ini kita mengambil tema Pulihkan Lahan, Membangun Masa Depan," ungkap Raja Ariza.
Menurutnya, berbagai upaya pengelolaan sumber daya lahan, termasuk dengan penanaman pohon harus di pandang perspektif lebih strategis dalam perubahan simbolisasi dan harus di maknai sebagai mementum pemulihan DAS, sebagai sebuah benteng alam.
Kita semua maklum bahwa lahan yang merupakan sumber daya hutan ,tanah, air merupakan modal utama kesejahteraan masyarakat dan juga generasi masa kini dan generasi masa depan , pada sangat ini kita mempunyai lahan kritis 14juta hektar tersebar di 17 ribu DAS di Indonesia.
"Dan lahan kritis ini harus kita pulihkan dengan membangun, bangunan konservasi tanah dan air seperti teras DaN penahanan, gully plug embung serta mengembangkan usaha tani konservasi seperti agroforestri," tambahnya.
Sementara itu, ketua pelaksana Bontor L Tobing .S.hut.M.sc mengharapkan kepeda kompenen kompenen masyarakat untuk menanam pohon di daerah aliran sungai karna pada bulan Oktober November dan Desember masuk musim penghujan.
"kita juga berkerja sama dengan kantor imigrasi kota Tanjungpinang kata Bontor bagi yang mau membuat paspor kita ajak untuk menanam pohon di sungai pulai," katanya.
Dan kantor BLHK Kepri juga menyediakan pohon-pohon untuk masyarakat yang mau menaman pohon silakan datang kekantor jika mau.(Ravi)


Berita Lainnya
KPK Masih Gabut di Riau, Datangi Disdik Dikawal Brimob
Kegiatan Pemberian Makan Bergizi Gratis di Kemuning Terus di Dampingi Koramil 09/Kemuning
Kapolda Riau Tekankan Komitmen Penegakan Hukum Berintegritas Sikat Mafia Hutan
Danramil 03/TPL Ikut Pantau Program Pengairan Nasional Lewat Vidcon, Aspirasi Petani Inhil Didengar
Babinsa Koramil 03/TPL Giatkan Silaturahmi di Kampung Pancasila, Wujudkan Kerukunan dan Kedamaian
Ciptakan Tali Persaudaraan Antar Sesama, Babinsa Koramil 04/Kdr Terus Laksanakan Komsos
KPK Masih Gabut di Riau, Datangi Disdik Dikawal Brimob
Kegiatan Pemberian Makan Bergizi Gratis di Kemuning Terus di Dampingi Koramil 09/Kemuning
Kapolda Riau Tekankan Komitmen Penegakan Hukum Berintegritas Sikat Mafia Hutan
Danramil 03/TPL Ikut Pantau Program Pengairan Nasional Lewat Vidcon, Aspirasi Petani Inhil Didengar
Babinsa Koramil 03/TPL Giatkan Silaturahmi di Kampung Pancasila, Wujudkan Kerukunan dan Kedamaian
Ciptakan Tali Persaudaraan Antar Sesama, Babinsa Koramil 04/Kdr Terus Laksanakan Komsos