Pilihan
Bentuk Kepedulian Pencegahan Covid-19, IKA SMEA Berikan Bantuan Masker kepada SMKN 1 Tembilahan
TEMBILAHAN, Medialokal.co - Sebagai bentuk kepedulian dan pencegahan dari Virus Covid-19 di Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Ikatan Keluarga Alumni (IKA) SMEA/SMKN 1 Tembilahan memberikan bantuan berupa masker dan hand sanitizer kepada SMKN 1 Tembilahan, Jumat (12/06/2020).
Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Ketua Umum IKA SMEA Wanhar SSos MSi dengan didampingi Penasehat Alumni Jonli SSos MSi dan beberapa pengurus lainnya. Bantuan diterima oleh Wakil Kepala Sekolah Drs Taviv Diantoro.

Pada kesempatan tersebut Wanhar mengucapkan syukur dan terimakasih kepada para alumni yang telah memberikan bantuan dan menyambung tali silaturahmi serta memberi manfaat untuk sesama.
"Alhamdulilah saya atas nama Alumni mengucapkan terimakasih kepada para Alumni yang sudah memberikan sumbangan berupa masker dan sanitizer. semoga ke depan silaturahmi, kekompakan dan kepedulian lebih dapat ditingkatkan guna memberikan sumbangsih positif bagi alumni, sekolah dan masyarakat," imbuh Wanhar.


Berita Lainnya
Atlet Dayung Persembahkan Emas dan Perak POPNAS XVII
Pro dan Kontra Soal Gelar Pahlawan untuk Soeharto, Bung AP: Berdamailah dengan Masalalu Bukan Kembali Membuka Luka Lama
Koramil 04/Kuindra Lakukan Komsos untuk Ciptakan Jiwa Patriot dan Nasionalisme
Koramil 04/Kuindra Secara Rutin Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Cegah Karhutla
Koramil 09/Kemuning Laksanakan Penanganan Karhutla di Wilayah Kecamatan Keritang
Serka Yadi Yanto: Pengawasan untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Binaan
Atlet Dayung Persembahkan Emas dan Perak POPNAS XVII
Pro dan Kontra Soal Gelar Pahlawan untuk Soeharto, Bung AP: Berdamailah dengan Masalalu Bukan Kembali Membuka Luka Lama
Koramil 04/Kuindra Lakukan Komsos untuk Ciptakan Jiwa Patriot dan Nasionalisme
Koramil 04/Kuindra Secara Rutin Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Cegah Karhutla
Koramil 09/Kemuning Laksanakan Penanganan Karhutla di Wilayah Kecamatan Keritang
Serka Yadi Yanto: Pengawasan untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Binaan