Pilihan
Gardu Listrik di Jalan Bandes Kecamatan Tanah Merah Meledak
	
					TANAHMERAH - Sebuah gardu listrik di Jalan Bandes RW.03 Desa Tanah Merah, Kecamatan Tanah Merah meledak, Kamis (22/3/2018), sekira pukul 16.40 WIB.
Sontak saja, peristiwa itu menghebohkan dan sempat membuat panik warga sekitar. Kepanikan semakin terlihat lantaran gardu listrik itu sempat mengeluarkan beberapa kali percikan api. 
“Gardu listrik di RW.03 meledak dan ada percikan api” ujar Ari (22), warga Tanah Merah yang melaporkan peristiwa itu kepada reporter medialokal.co melalui WhatsApp.
Ari menuturkan, peristiwa meledaknya gardu listrik tersebut belum dipastikan penyebabnya, tanpa diduga tiba-tiba saja gardu listrik mengeluarkan suara ledakan dan memercikan api.
 
Akibat peristiwa itu sekitar wilayah Tanah Merah mengalami pemadaman listrik total untuk sementara waktu.
Hingga kini pihak PLN telah menerjunkan beberapa personel untuk mengamankan gardu listrik yang mengalami kerusakan. (*)
Laporan : Reksi Malaguna
                                    

Berita Lainnya
Kegiatan Pendampingan Kepada Tim SPPG Oleh Koramil 09/Kemuning Berhasil Dilaksanakan
Babinsa Sertu Wisnu Hartono Rangkul Warga Tempuling: Jalin Keakraban, Ciptakan Kedamaian
Babinsa Sertu Pardamaean Siregar Jalin Komsos Erat Dengan Satpam: Sinergi Jaga Keamanan Desa
Koptu Jalaluddin Hadiri HUT PGRI ke-80: Apresiasi Peran Guru dalam Mencerdaskan Bangsa
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Babinsa Koramil 04/Kdr Laksanakan Patroli Tapal Batas
Melalui Komsos, Babinsa Koramil 04/Kuindra Tingkatkan Kerjasama Dengan Masyarakat
Kegiatan Pendampingan Kepada Tim SPPG Oleh Koramil 09/Kemuning Berhasil Dilaksanakan
Babinsa Sertu Wisnu Hartono Rangkul Warga Tempuling: Jalin Keakraban, Ciptakan Kedamaian
Babinsa Sertu Pardamaean Siregar Jalin Komsos Erat Dengan Satpam: Sinergi Jaga Keamanan Desa
Koptu Jalaluddin Hadiri HUT PGRI ke-80: Apresiasi Peran Guru dalam Mencerdaskan Bangsa
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Babinsa Koramil 04/Kdr Laksanakan Patroli Tapal Batas
Melalui Komsos, Babinsa Koramil 04/Kuindra Tingkatkan Kerjasama Dengan Masyarakat