Pilihan
Murid SMA Negeri 5 Pekanbaru Dapat Edukasi Bahaya Pergaulan Bebas
KPK Masih Gabut di Riau, Datangi Disdik Dikawal Brimob
Babinsa Koramil 02/Tanah Merah Bersama Polsek Enok Komsos dengan Masyarakat
ENOK, Medialokal.co - Babinsa Koramil 04/Kuindra, Kodim 0314/Inhil, Serma R Boy Sitompul melaksanakan giat Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kapolsek Enok dan Para Tokoh Masyarakat Kecamatan Enok, Kamis (07/01/2021).
Selain untuk menjalin silaturahmi dan bersinergi dengan masyarakat, Babinsa harus mampu menguasai wilayah binaannya.
Serma R Boy Sitompul mengungkapkan, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk implementasi dari Pembinaan Teritorial (Binter) guna menciptakan kebersamaan di masyarakat, karena memang tugas Babinsa harus berada di tengah-tengah warga binaannya.
"Dengan kegiatan Komsos ini tentunya komunikasi dengan warga dapat terjalin dengan baik. Sehingga berbagai informasi dapat terdeteksi secara dini dan cegah dini untuk menyelesaikanya,” ungkapnya.
Menurutnya, dengan Komunikasi Sosial dengan warga, tampak kelihatan senang dengan adanya Babinsa di tengah-tengah masyarakat karena Babinsa selalu membantu dan mengatasi kesulitan warganya.
Sementara Komandan Koramil 02/Tanah Merah, Kapten Inf Rohadi Handoko menyampaikan, dalam setiap apel pihaknya akan mengingatkan kepada seluruh Babinsa, serangkaian tugas utamanya, yakni membina dan memelihara sikap gotong royong di masyarakat binaannya.
“Di samping menambah motivasi masyarakat, juga memantapkan kemanunggalan TNI bersama rakyat,” katanya. (*)


Berita Lainnya
Anggota DPRD Riau Pergoki Mobil LPS Buang Sampah di Lahan Kosong
Babinsa Desa Talang Jangkang Laksanakan Komsos SDM dengan Masyarakat
Babinsa Koramil 04/Kuindra Himbau Warga Jaga Keamanan dan Ketentraman
Koptu Jalaludin Melaksanakan Komsos Sambil Istirahat: Keakraban Babinsa dan Warga Kempas Jaya Terjalin Saat Bersihkan Jalan
Sertu Pardamaean Siregar: Jaga Tapal Batas, Jaga Kedaulatan: Patroli Rutin Babinsa di Desa Mumpa
Koramil 04/Kuindra Terus Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Keamanan Warga Desa Perigi Raja
Anggota DPRD Riau Pergoki Mobil LPS Buang Sampah di Lahan Kosong
Babinsa Desa Talang Jangkang Laksanakan Komsos SDM dengan Masyarakat
Babinsa Koramil 04/Kuindra Himbau Warga Jaga Keamanan dan Ketentraman
Koptu Jalaludin Melaksanakan Komsos Sambil Istirahat: Keakraban Babinsa dan Warga Kempas Jaya Terjalin Saat Bersihkan Jalan
Sertu Pardamaean Siregar: Jaga Tapal Batas, Jaga Kedaulatan: Patroli Rutin Babinsa di Desa Mumpa
Koramil 04/Kuindra Terus Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Keamanan Warga Desa Perigi Raja