Pilihan
Murid SMA Negeri 5 Pekanbaru Dapat Edukasi Bahaya Pergaulan Bebas
KPK Masih Gabut di Riau, Datangi Disdik Dikawal Brimob
Babinsa Koramil 06/Kateman Laksanakan Komsos Perekrutan Komcad Kepada Pemuda Tagaraja
KATEMAN, Medialokal.co - Guna memberikan pemahaman tentang rencana perekrutan Komponen Cadangan (Komcad) tahun 2021, Babinsa Koramil 06/Kateman Kodim 0314/Inhil Serda Edili Zalukhu melakukan komsos ke wilayah binaannya, kelurahan Tagaraja, kecamatan Kateman, Kamis (25/03/2021).
Babinsa memberikan informasi kepada masyarakat berusia 18-35 tahun tentang tata cara dan syarat mendaftar menjadi Komcad (Komponen Cadangan) yang tujuannya disiapkan untuk memperbesar dan memperkuat kekuatan serta kemampuan Komponen Utama atau TNI dalam menghadapi ancaman militer.
"Perekrutan warga sipil dalam Komcad dilaksanakan berdasarkan Undang-Undang tentang Pengelolaan Sumber Daya Nasional untuk Pertahanan Negara (PSDN).
Dan sebagai warga negara kita wajib bela negara baik dalam keadaan aman maupun keadaan tidak aman," kata Serda Edili Zalukhu kepada masyarakat saat komsos.
Bagi pemuda -pemudi (warga sipil) yang memenuhi syarat dan berusia 18-35 tahun serta dinyatakan lulus pendaftaran akan mengikuti pelatihan, latihan dasar kemiliteran selama satu bulan, semua biaya akan di tangung oleh negara, dari makan, tidur, seragam semua akan ditangung negara.
"Rekrutmen ini bersifat terbuka alias siapa saja boleh mendaftar dan minimal tamatan sekolah dasar, asalkan memenuhi syarat,” jelasnya.
Babinsa berharap pemuda -pemudi yang sesuai dan memenuhi kriteria agar ikut mendaftar untuk bela negara.


Berita Lainnya
Demokrasi di Tingkat Lokal: Pemilihan RT dan RW di Harapan Makmur Berlangsung Sukses
Demi Kenyamanan Lingkungan, Babinsa Koramil 09/Kmg Giat Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Penyaluran MBG Berjalan Dengan Lancar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Pantau Situasi di Binaan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koptu Jalaludin Koramil 03/Tpl, Perekat Keakraban dan Kedamaian di Kempas Jaya
Kopka RH Tambunan Kawal Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Generasi Sehat di SDN 001 Sungai Salak
Demokrasi di Tingkat Lokal: Pemilihan RT dan RW di Harapan Makmur Berlangsung Sukses
Demi Kenyamanan Lingkungan, Babinsa Koramil 09/Kmg Giat Patroli Tapal Batas
Babinsa Koramil 09/Kmg Pastikan Penyaluran MBG Berjalan Dengan Lancar
Babinsa Serka Yadi Yanto Terus Pantau Situasi di Binaan Melalui Patroli Tapal Batas
Babinsa Koptu Jalaludin Koramil 03/Tpl, Perekat Keakraban dan Kedamaian di Kempas Jaya
Kopka RH Tambunan Kawal Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Generasi Sehat di SDN 001 Sungai Salak