Pilihan
Babinsa Koramil 04/Kuindra Sosialisasikan Protkes di Warung Kopi Saat Lebaran
KUINDRA, Medialokal.co - Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 04/Kuindra, Serda Asrion turun kewilayah binaan untuk melaksanakan Penegakan Disiplin (Gakplin) Protokol Kesehatan.
Kegiatan tersebut yang dilaksanakan di warung kopi Desa binaan guna mengingatkan masyarakat agar mematuhi protokol kesehatan guna memutus rantai penyebaran Covid-19, Jumat (14/05/2021).
Dalam kesempatan itu, Babinsa Serda Asrion memberikan himbauan kepada warga untuk tetap menerapkan protokol kesehatan saat melaksanakan aktivitas di luar rumah yakni yang utama dengan selalu gunakan masker.
Serda Asrion mengatakan pencegahan virus Covid-19 ini tidak akan berhasil jika warga belum sadar dan belum melaksanakan protokol kesehatan yang sudah diinstruksikan pemerintah.
“Pencegahan penyebaran Covid-19 harus dimulai dari dalam diri masing-masing warga, dengan mengikuti protokol kesehatan,” ucapnya. (*)


Berita Lainnya
Anak-anak SDN 013 Antusias Ikuti Edukasi Hukum dan Daur Ulang dari Kejari Inhu
Babinsa Koramil 03/Tpl Aksi Penanaman Pohon: Hijaukan Seputran Lingkungan Dalam Rangka Hari Pohon Sedunia
Babinsa Pratu Umar Tarik Tangan Masyarakat: Ajak Siapkan 'Desa Teluk Jirah yang Bersih dan Aman Lewat Komduk
Babinsa di Kecamatan Kemuning Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah
Kapolsek dan Babinsa Tanam Pohon, Ajak Masyarakat Jaga Lingkungan di Concong
Sertu Bendri: Komsos untuk Pererat Hubungan dan Kerjasama dengan Masyarakat
Anak-anak SDN 013 Antusias Ikuti Edukasi Hukum dan Daur Ulang dari Kejari Inhu
Babinsa Koramil 03/Tpl Aksi Penanaman Pohon: Hijaukan Seputran Lingkungan Dalam Rangka Hari Pohon Sedunia
Babinsa Pratu Umar Tarik Tangan Masyarakat: Ajak Siapkan 'Desa Teluk Jirah yang Bersih dan Aman Lewat Komduk
Babinsa di Kecamatan Kemuning Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah
Kapolsek dan Babinsa Tanam Pohon, Ajak Masyarakat Jaga Lingkungan di Concong
Sertu Bendri: Komsos untuk Pererat Hubungan dan Kerjasama dengan Masyarakat