Babinsa Desa Panglima Raja Laksanakan Komsos, Jaga Keamanan dan Kebersihan


Loading...

INHIL, MEDIALOKAL.CO -- Babinsa Desa Panglima Raja, Serda Boby Arisandi, menggelar kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga desa binaan di wilayah Kecamatan Reteh Kabupaten Inhil, Rabu (25/12/2024).

Kegiatan ini bertujuan memperkuat hubungan antara Babinsa dan masyarakat serta menjaga keamanan dan kebersihan di desa.

Babinsa berdiskusi dengan RT dan ketua pemuda tentang pentingnya menjaga keamanan dan kebersihan.

"Kedekatan dengan warga memungkinkan kami mengetahui situasi wilayah dan kondisi masyarakat binaan," kata Serda Boby Arisandi.

Loading...

Kegiatan Komsos dilaksanakan di warung sebagai tempat berkumpul warga.

Kegiatan ini akan terus dilaksanakan secara rutin untuk memperkuat hubungan antara Babinsa dan masyarakat. (*)






Loading...

[Ikuti Medialokal.co Melalui Sosial Media]