Pilihan
SIAK
Babinsa Koramil 03/Siak Terapkan Disiplin Protokol Kesehatan di Pasar Tradisional
	
					SIAK - Babinsa Koramil 03/Siak Serda S. Siburian melaksanakan kegiatan penerapan disiplin Protokol Kesehatan (Prokes) di Pasar Tradisional Kampung Simpang Perak Jaya Kecamatan Kerinci Kanan Kabupaten Siak, Sabtu (16/01/2021).
Kegiatan penerapan disiplin Prokes tersebut, dilaksanakan di Pasar pagi Kampung Simpang Perak Jaya Kecamatan Kerinci Kanan Kabupaten Siak.
Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Babinsa Koramil 03/Siak Serda S. Siburian memberikan himbauan kepada para pedagang dan pengunjung Pasar agar melaksanakan Prokes yang telah ditetapkan pemerintah.
Adapun himbauan yang diberikan kepada para pedagang dan pengunjung Pasar pagi, yaitu selalu gunakan masker bila berada diluar rumah, jaga jarak serta rajin mencuci tangan pakai sabun.
 
Danramil 03/Siak Mayor Inf Suratno mengatakan, bahwa kegiatan sosialisasi Prokes yang kita lakukan ini, bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada warga masyarakat agar selalu menerapkan Prokes didalam kehidupan sehari-hari, sehingga tidak mudah tertular Covid-19 yang saat ini masih mewabah.
“Kegiatan ini, merupakan upaya kita untuk mencegah dan memutuskan mata rantai penyebaran Covid-19, khususnya di wilayah Koramil 03/Siak,” ujar Danramil,
“Selain itu melakukan penegakan pendisiplinan Prokes, kita juga memberikan himbauan agar para pedagang dan pengunjung, selalu menjaga kebersihan dilingkungan Pasar pagi,” pungkas Mayor Inf Suratno.
                                    

Berita Lainnya
Kegiatan Pendampingan Kepada Tim SPPG Oleh Koramil 09/Kemuning Berhasil Dilaksanakan
Babinsa Sertu Wisnu Hartono Rangkul Warga Tempuling: Jalin Keakraban, Ciptakan Kedamaian
Babinsa Sertu Pardamaean Siregar Jalin Komsos Erat Dengan Satpam: Sinergi Jaga Keamanan Desa
Koptu Jalaluddin Hadiri HUT PGRI ke-80: Apresiasi Peran Guru dalam Mencerdaskan Bangsa
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Babinsa Koramil 04/Kdr Laksanakan Patroli Tapal Batas
Melalui Komsos, Babinsa Koramil 04/Kuindra Tingkatkan Kerjasama Dengan Masyarakat
Kegiatan Pendampingan Kepada Tim SPPG Oleh Koramil 09/Kemuning Berhasil Dilaksanakan
Babinsa Sertu Wisnu Hartono Rangkul Warga Tempuling: Jalin Keakraban, Ciptakan Kedamaian
Babinsa Sertu Pardamaean Siregar Jalin Komsos Erat Dengan Satpam: Sinergi Jaga Keamanan Desa
Koptu Jalaluddin Hadiri HUT PGRI ke-80: Apresiasi Peran Guru dalam Mencerdaskan Bangsa
Tingkatkan Kesadaran Masyarakat, Babinsa Koramil 04/Kdr Laksanakan Patroli Tapal Batas
Melalui Komsos, Babinsa Koramil 04/Kuindra Tingkatkan Kerjasama Dengan Masyarakat