Pilihan
Diikuti Dokter dan Tenaga Kesehatan Puskesmas Dinkes Inhil Gelar Orientasi Skrining Kesehatan Jiwa
Indragiri Hilir - Dinas Kesehatan Kesehatan Kabupaten Indragiri Hilir menggelar orientasi skrining masalah kesehatan jiwa yang diikuti dokter dan tenaga kesehatan Puskesmas se Kabupaten Indragiri Hilir, Selasa 22 Agustus 2023.
Devi Natalia, SKM, MH dalam sambutannya mengatakan orientasi skrining kesehatan jiwa ini bertujuan agar tercapainya tentang perencanaan ke depan untuk meningkatkan pelayanan kesehatan baik bagi para dokter maupun petugas kesehatan di puskesmas se Kabupaten Indragiri Hilir.
"Setelah mengikuti pertemuan ini kemampuan Dokter dan Pengelola Program Kesehatan Jiwa dapat meningkat," jelas Devi Natalia.
Lanjut Devi, secara khusus pertemuan ini bertujuan memvalidasi data program Kesehatan jiwa secara lengkap, meningkatkan kemampuan pelayanan dalam pengentrian data yang berkualitas serta meningkatkan koordinasi dengan puskesmas terkait data pelaporan bulanan Kesehatan.
"Narasumber pada pertemuan ini berasal dari Dinas Kesehatan Propinsi Riau 2 Orang RSUD Puri Husada Tembilahan 1 Orang Dokter Puskesmas dan Pengelola Program Jiwa 1 Orang," ujar Devi.
Lanjut, Peserta pertemuan ini terdiri dari: 60 orang dokter dan Pengelola program Pelayanan kesehatan orang dengan masalah kesehatan jiwa.(adv)


Berita Lainnya
Atlet Dayung Persembahkan Emas dan Perak POPNAS XVII
Pro dan Kontra Soal Gelar Pahlawan untuk Soeharto, Bung AP: Berdamailah dengan Masalalu Bukan Kembali Membuka Luka Lama
Koramil 04/Kuindra Lakukan Komsos untuk Ciptakan Jiwa Patriot dan Nasionalisme
Koramil 04/Kuindra Secara Rutin Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Cegah Karhutla
Koramil 09/Kemuning Laksanakan Penanganan Karhutla di Wilayah Kecamatan Keritang
Serka Yadi Yanto: Pengawasan untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Binaan
Atlet Dayung Persembahkan Emas dan Perak POPNAS XVII
Pro dan Kontra Soal Gelar Pahlawan untuk Soeharto, Bung AP: Berdamailah dengan Masalalu Bukan Kembali Membuka Luka Lama
Koramil 04/Kuindra Lakukan Komsos untuk Ciptakan Jiwa Patriot dan Nasionalisme
Koramil 04/Kuindra Secara Rutin Lakukan Patroli Tapal Batas untuk Cegah Karhutla
Koramil 09/Kemuning Laksanakan Penanganan Karhutla di Wilayah Kecamatan Keritang
Serka Yadi Yanto: Pengawasan untuk Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban Wilayah Binaan