Pilihan
Ucapkan Selamat Milad yang ke 64, Ini Harapan Ketua KNPI Untuk GMNI Inhil
TEMBILAHAN - Ketua Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Riau, Hidayat Hamid, S.Pd.I mengucapkan selamat milad kepada Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) yang ke 64 dan terkhusus untuk Dewan Pengurus Cabang (DPC) GMNI Inhil.
"Selamat Milad GMNI yang ke-64, GMNI merupakan organisasi mahasiswa yang tergabung di KNPI ini, merupakan organisasi yang lahir di masa perjuangan dan sampai hari ini tetap kokoh memperjuangkan hak-hak prerogatif rakyat" ujar bung Hidayat Hamid Ketua DPD KNPI Inhil, Jumat (23/3/2018).
Dikatakannya lagi, Dengan bertambahnya usia GMNI ini tentunya diharapakan semakin bertambahnya pula kader-kader GMNI yang intelektual, kritis, progresif dan revolusioner.
Tidak hanya itu, Hidayat Hamid juga berharap, semoga kerja sama yang terjalin selama ini KNPI Inhil dan GMNI Inhil khususnya semakin di tingkatkan, terus terjaga sampai batas waktu yang tidak di tentukan. Karena memang salah satu tujuan utama KNPI Inhil untuk tetap mengeksiskan dan mengaktifkan organisasi kemasyarakatan pemuda (okp) yg ada di inhil.
"Tentunya tetap membesarkan Negri, terutama daerah kita inhil tercinta, mengamalkan ilmu, dan merangkul pemuda untuk bersinergi, makin bnyak warna atau okp lebih bagus "tutup Hidayat Hamid.(*)
Laporan : Reksi Malaguna


Berita Lainnya
Rebutan Order Seragam Anak Baru, Kepsek SMK Negeri 3 Pekanbaru VS Komite Sekolah!
Jonni Charles Murid Pertama Asal SMA Negeri 11 Pekanbaru Diterima Kuliah di AS
Lantik PGRI Kecamatan Tembilahan Hulu, H. Fauzan: Pendidikan Jalan Menuju Kemajuan
Kepsek SMA Negeri 5 Pekanbaru Bangga Prestasi Rihadatul Asyifa di Ajang Internasional
SMA Negeri 5 Pekanbaru Panen Raya Bayam dan Pakcoy Hidroponik
Pramuka Kecamatan Pelangiran Beraksi, Tanam Pohon dan Bangun Karakter untuk Masa Depan yang Lebih Baik
Rebutan Order Seragam Anak Baru, Kepsek SMK Negeri 3 Pekanbaru VS Komite Sekolah!
Jonni Charles Murid Pertama Asal SMA Negeri 11 Pekanbaru Diterima Kuliah di AS
Lantik PGRI Kecamatan Tembilahan Hulu, H. Fauzan: Pendidikan Jalan Menuju Kemajuan
Kepsek SMA Negeri 5 Pekanbaru Bangga Prestasi Rihadatul Asyifa di Ajang Internasional
SMA Negeri 5 Pekanbaru Panen Raya Bayam dan Pakcoy Hidroponik
Pramuka Kecamatan Pelangiran Beraksi, Tanam Pohon dan Bangun Karakter untuk Masa Depan yang Lebih Baik